Cara membuat sitemap blog secara manual

by

helmy

TUTORIAL CARA MEMBUAT SITEMAP WEBSITE DENGAN PHP

Selamat Datang di Blog Orang IT . Sitemap atau peta situs yang berisi data url blog yang dibutuhkan oleh search engine baik google , bing , yahoo dan index semua webmaster search console memiliki fitur untuk submit sitemap jadi pada tutorial kali ini helmykkediri.com akan memberikan tutorial sederhana bagaimana membuat sitemap manual dengan menggunakan PHP 
Google sendiri memiliki ukuran bagaimana kapasitas sitemap yang baik dan benar , defaultnya sebuah sitemap yang diterima maksimal berukuran 50 MB atau berisi 50 ribu URL itu untuk sitemap manual kalau ukuranya lebih dari itu misal untuk website dengan jutaan konten gunakanlah sitemap index 
Struktur sitemap
<?xml version=”1.0″ encoding=”UTF-8″?>
<?xml version=’1.0′ encoding=’UTF-8′?>
<sitemapindex xmlns=”http://www.sitemaps.org/schemas/sitemap/0.9″>
<sitemap><loc>https://www.helmykkediri.com/sitemap.xml?page=1</loc>
<lastmod>2005-01-01</lastmod></sitemap>
<sitemap><loc>https://www.helmykkediri.com/sitemap.xml?page=2</loc></sitemap>
<sitemap><loc>https://www.helmykkediri.com/sitemap.xml?page=3</loc></sitemap>
<sitemap><loc>https://www.helmykkediri.com/sitemap.xml?page=4</loc></sitemap>
<sitemap><loc>https://www.helmykkediri.com/sitemap.xml?page=5</loc></sitemap>
<sitemap><loc>https://www.helmykkediri.com/sitemap.xml?page=6</loc></sitemap>
</sitemapindex>
  
Sitemapindex tag parrent yang membangun file sitemap
Sitemap child dari sitemap index sebagai tag list untuk sebuah alamat url dari domain
Loc anak dari sitemap merupaka isi nya sitemap
Lastmod tanggal terakhir kali url postingan diupdate / dimodify tidak wajib sih
Langsung saja saya tidak ingin membuat artikel panjang lebar mari kita buat sitemap dengan PHP
Kebanyakan yang anda tahu sitemap selalu menggunakan ekstensi .xml namun biasanya juga menggunakan ekstensi .txt tidak masalah asalkan struktur didalamnya sudah benar

1. Membuat sitemap txt untuk website

Bagi pemain website AGK AGC Wap Grab2 an konten membuat sitemap dengan jutaan data itu penting untuk meningkatkan jumlah index mereka dihalaman penelusuran meskipun tidak semuanya pageone asalkan terindex google kemungkinan masih bisa mendapatkan traffik organik . Ada 200+ faktor seo sekecil apapun nilai ++ yang kita dapat dimata google sangat berarti
Membuat sitemap petasitus dengan fotmat txt sangat mudah dan tanpa perlu menggunakan bahasa pemrograman PHP atau anda bisa langsung mengkonversikan nya kedalam autoindex xml berikut tutorial singkatnya
!! Pertama anda harus memiliki list daftar keyword yang akan diolah tau kan bagaimana cara mengumpulkan keyword
Daftar keywordnya bisa menggunakan ubbersuggest io atau keyword shitter langsung cari dan download saja oh ya ubbersuggest telah berganti url jadi https://neilpatel.com
Masukkan keyword utama misalnya download film filter kemesin pencari indonesia silahkan didownload semua keywordnya
Cara membuat sitemap blog dengan PHP

download film terbaru sub indo
download cinemaindo
website download film indonesia
download film 2016
download drama sub indo
film download free
movie terbaru
download movie gratis
download film action
free download film
tempat download film indonesia
free download film indonesia terbaru
download film indo terbaru
film indonesia terbaru 2016 download
download film gratis subtitle indonesia
situs download film indonesia
film film terbaru
film indonesia terbaru download
download film indonesia hd
tempat download film sub indo
download film bluray
download film full movie
situs download film sub indo
download gratis film indonesia
film terbaru indonesia
download film 2017
film terbaru

Keyword yang sudah kita dapatkan diatas buka di notepad biasa / notepad + / sublime dsb lalu buka menu edit – replace . Find what isi dengan spasi dan replace isi dengan tanda minus –
!! Konversi keyword tersebut menjadi domain root yang utuh dalan url permalink contoh www.helmykkediri.com/cara-mempercepatindex1.html 
Untuk konversi keyword to url kita gunakan saja http://textmechanic.com/text-tools/basic-text-tools/add-prefixsuffix-into-line/ ketik ke address ya haha
Format nya seperti ini awalan (helmykkediri.com) + keyword tadi + akhiran ekstensi html atau php
Lihat gambar dibawah untuk inputan nya kli add prefix

Cara membuat sitemap blog dengan PHP1
Hasilnya seperti berikut silahkan disimpan url kita sudah jadi

2Cara membuat sitemap blog dengan PHP
!! Simpan dengan nama terserah anda lalu coba upload kewebmaster jika berhasil terbaca lanjutkan dengan search engine lain bing , yandex , google
Aturanya harus menggunakan UTF-8 encoding , jangan melebihi 50000 baris maksimal file 50Mb
Sitemap default ini sebenarnya bukan untuk blogspot tapi untuk website sekelas wap grab AGC web script sendiri dll kalau diblogspot pasti hasilnya 404 not found 
Oh ya terkadang untuk pemain blogspot semua halaman yang menuju ke 404 bisa diakali agar dialihkan kehalaman lain cari sendiri digoogle atau dihalaman Blog Orang IT sepertinya saya pernah posting cara redirect 404 di blogger kalau diwp enak sudah ada plugin nya 
https://www.helmykkediri.com/2017/06/cara-mengalihkan-halaman-404-kehalaman-lain.html
Sitemap versi txt bentuknya hanya berupa daftar url saja

2. Membuat sitemap dengan PHP 
Bersambung
Untuk pengguna wordpress biasanya mereka menggunakan plugin untuk membuat sitemap dan pengguna blogger juga tinggal menambahkan sitemap.xml diakhir domain mereka tapi bagi pengguna script AGC WAP GRAB membuat fakesitemap untuk meningkat kan index dihalaman pencarian adalah hal biasa

Submit sitemap bisa diupload dulu lalu diambil url nya atau langsung disubmit dalam bentuk file mentahan melalui webmaster 

Related Post